Home » , , » Install Virtuemart pada Joomla

Install Virtuemart pada Joomla


Bagi pengguna Joomla yang ingin membuat toko online bisa menggunakan virtuemart, karena virtuemart memiliki fasilitas yang sangat lengkap dan mudah pengaplikasianya, terlebih jika anda pengguna CMS Joomla. menurut pengamatan penulis hampir sebagian besar para pelaku bisnis yang menjual produknya melalui toko online sebagian besar menggunakan virtuemart untuk proses jual - beli produk, sehingga tidak ada salahnya jika anda mencoba aplikasi yang satu ini untuk membuat toko online. Untuk menginstall Virtuemart pada Joomla seperti berikut :
Langkah Pertama : Masuk ke administrator joomla "http://namadomain.com/administrator" tanpa tanda petik, setelah berhasil login maka akan tampil menu control panel joomla.

Langkah kedua : Melakukan install modul virtuemart yang telah anda download sebelumnya, jika belum mendownload silahkan download terlebih dahulu dan setelah berhasil di download sekarang proses install joomla, yakni dengan cara klik menu Extensions >> Install/Uninstall, lalu klik tombol Browse/Telusuri file mod_virtuemart.zip, lalu akhiri dengan klik tombol Upload File & Install, kemudian tunggu sampai muncul pesan "install Component Success"
Langkah ketiga : Selanjutnya adalah melakukan instalasi modul keranjang belanja virtuemart yang telah di download. caranya, klik menu Extensions >> Install/Uninstall, kemudian Browse/Telusuri file mod_virtuemart_cart.zip, kemudian klik tombol Upload File & Install, tunggu sejenak hingga ada pesan install module success.

Langkah keempat : Untuk langkah selanjutnya adalah menginstall komponen virtuemart, klik Menu Extensions >> Install/Uninstall, kemudian Browse/Telusuri file com_virtuemart.zip, lanjutkan dengan klik tombol Upload File & Install, maka akan mucul pesan install Component Success dan akhiri dengan Install Sample Data.

Instalasi selesai dan selamat mencoba.
Judul : Install Virtuemart pada Joomla
Rating : 100% based on 79599 ratings. 297 user reviews.
Ditulis Oleh Jackpamot
Thanks atas kunjungan Sobat beserta kesediaannya untuk membaca artikel ini. Jika ada yang kurang paham dapat ditanyakan melalui kotak komentar dibawah ini namun di larang berkomentar yg mengandung SARA.

7 komentar:

  1. This is really a great overview with excellent explanation on website development.

    ReplyDelete
  2. terima kasih gan infonya,..akhirnya bisa juga install joomlanya,,

    ReplyDelete
    Replies
    1. @unikgaul : yups sama2 sob, thanks juga usdah mampir dimari.

      Delete
  3. sy memakai joomla versi terbaru dan donlot virtumart terbari versi 2.20

    sy masih tahap proses instal di joomla di localhost

    setiap sy mau instal virtuemart seuai tutorial di virtumat selalu muncul pesan



    Error

    There was an error uploading this file to the server.

    mohon bantuannya

    salam
    dari bali

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Anonymous : kalau di lihat dr errornya siih kemungkinan besar salah tempat uploadnya sob, coba di cek ulang.

      Delete
  4. Fantastic and brilliant article post, I was seeing for this information on Yahoo.com while I found your joomla installation information, unquestionably I like your post! thanks..

    LMS Solutions India

    ReplyDelete

Popular Posts